Keuangan Negara
  • Hot News
  • Internasional
  • Nasional
  • Daerah
  • BUMN & BUMD
  • Ekonomi
    • Bisnis
    • E-commerce
    • Finansial
  • Hukum
    • Daftar
    • Pemeriksaan
    • Pengadilan
  • Investasi
  • Dasar Pengetahuan
No Result
View All Result
  • Hot News
  • Internasional
  • Nasional
  • Daerah
  • BUMN & BUMD
  • Ekonomi
    • Bisnis
    • E-commerce
    • Finansial
  • Hukum
    • Daftar
    • Pemeriksaan
    • Pengadilan
  • Investasi
  • Dasar Pengetahuan
  • Login
  • Register
No Result
View All Result
Keuangan Negara
No Result
View All Result
Home Investasi

Nabung Saham untuk Investasi : From “Why?” to “Why Not”

Keuangan Negara IndonesiabyKeuangan Negara Indonesia
2021-02-08
inInvestasi
Reading Time: 3 mins read
AA
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsApp

KeuanganNegara.id – Tahukah kamu tentang betapa bernilainya langkah pertamamu untuk investasi?

Tembok besar china dimulai dengan 1 bata.
Piramida besar dimulai dengan 1 batu.

Michael Jordan memulai dengan melempar satu bola basket melalui lingkaran. Dia mungkin melewatkan beberapa tembakan sebelum dia membuat tembakan berikutnya.

Tiger Woods memulai dengan menonton orang lain bermain golf sebelum dia mengambil ayunan pertamanya.

Bahkan Warren Buffett harus belajar cara menghasilkan $ 1 sebelum ia menghasilkan $ 1000, $ 10.000 sebelum ia menghasilkan $ 100.000, $ 1.000.000 sebelum $ 10.000.000, dan $ 100.000.000 sebelum $ 1.000.000.000.

Beberapa ilustrasi di atas menunjukkan betapa bernilainya langkah pertama kamu dalam melukis kesuksesan. Pada artikel ini, Stockbit akan memberikan pencerahan yang akan merubah mindset kamu yang masih ragu untuk memulai investasi saham dan selalu mengatakan “Why?” ketika hendak mulai berinvestasi. Stockbit akan memberikan solusi untuk rasa ragu kamu dan membantumu dalam mengambil langkah pertama berinvestasi saham.

Bagi sebagian orang, berinvestasi saham mungkin masih sangat asing dan tidak tahu bagaimana harus memulai. Artikel ini merupakan kelanjutan dari artikel Kenapa harus berinvestasi? dalam koleksi belajar saham Stockbit.

Dalam artikel tersebut, Stockbit menjelaskan betapa pentingnya investasi untuk bertahan dari Inflasi dan meningkatkan nilai kekayaan. Ketika seseorang memutuskan untuk mengambil langkah pertama berinvestasi, maka dia dapat mencapai tujuannya dengan lebih baik pada akhir periode yang ditentukan.

Beberapa permasalahan yang membuat kamu ragu untuk memulai investasi saham.

  • Investasi butuh modal besar!
  • Investasi hanya untuk orang yang pinter!
  • Susah cari data untuk analisa!
  • Prosedurnya ribet dan banyak syaratnya!
  • Sudah pernah bikin akun saham tapi rugi terus, jadi kapok investasi saham!

Oke, jika lima poin di atas adalah kekhawatiran kamu, maka sebenarnya permasalahan tersebut sudah teratasi di zaman now.

Investasi butuh modal besar?

Persepsi ini salah besar ya, karena sekarang cukup dengan uang Rp 500.000 kamu sudah bisa mulai berinvestasi saham melalui Stockbit. Kamu bisa memulainya dengan cara menabung saham. Beli saham yang kamu kenali saja secara rutin dari uang yang kamu sisihkan, itu sudah menjadi awal langkah kamu untuk menuju masa tua yang sejahtera dan mencapai tujuan-tujuan jangka panjang kamu secara lebih baik.

Investasi Saham hanya untuk orang yang pinter?

Investasi saham memang memerlukan skill dan pengetahuan yang cukup. Jika tidak cukup ilmu, maka kamu hanya akan mengikuti arahan orang lain atau saham yang rame saja, dari pada mengambil keputusan investasimu sendiri. Namun sekarang kamu bisa berdiskusi dan melakukan analisa saham melalui satu aplikasi di Stockbit. Dengan aplikasi stockbit, kamu bisa berkenalan dengan banyak investor ternama di Indonesia dengan follow akun Stockbit mereka.

Susah cari data untuk analisa?

Permasalahan ini sudah teratasi, karena melalui Stockbit, kamu bisa memperoleh data yang kamu butuhkan untuk analisa secara mudah, baik data keuangan perusahaan, data grafik, berita, dan laporan keterbukaan informasi perusahaan. Komitmen Stockbit adalah untuk menjembatani kesenjangan informasi yang diperoleh oleh investor institusi dan investor ritel. Sehingga melalui Stockbit iklim berinvestasi saham di Indonesia menjadi fair karena data dan informasi tersedia secara lengkap.

Prosedurnya ribet dan banyak syaratnya?

Prosedurnya ga ribet ko, bahkan sekarang kamu bisa buka akun saham online melalui aplikasi Stockbit kamu. Langkah-langkah serta dokumen yang kamu butuhkan untuk opening account saham bisa kamu lihat di infografis : 4 langkah mudah mulai investasi saham.

Kapok investasi saham karena sering rugi?

Hmm kalau masalah untung atau rugi itu adalah proses ya, sebagai pemula, alangkah baiknya kamu memulai dengan membeli saham yang kamu kenal dulu, atau saham-saham yang masuk dalam kategori blue chips. Sebisa mungkin hindari saham gorengan yang memiliki volatilitas pergerakan harga yang tinggi, karena risikonya adalah nyangkut di harga atas. Selain itu saham-saham seperti ini juga sulit untuk diprediksi pergerakan harganya. Buat kamu yang masih pemula, saham seperti ini terlalu berisiko.

Kamu juga bisa berlatih transaksi saham menggunakan fitur virtual trading Stockbit. Melalui fitur ini, kamu bisa melakukan transaksi saham menggunakan uang virtual yang disediakan sistem Stockbit sebesar Rp 100.000.000. Asah kemampuanmu dalam memilih saham dan ketika sudah cukup terbiasa, kamu bisa mencoba untuk buka rekening saham di Stockbit.

Masih ragu untuk mulai investasi saham? Segera ambil langkah pertamamu dalam berinvestasi saham melalui Stockbit, karena semakin awal kamu memulai, semakin besar potensi keuntungan yang akan kamu peroleh di masa depan. (stockbit)

Share this:

  • Click to share on Twitter (Opens in new window)
  • Click to share on Facebook (Opens in new window)
Tags: SahamStock Market
Previous Post

30 Istilah dalam investasi saham yang wajib diketahui oleh investor pemula

Next Post

Pilih Mana? Nabung Di Deposito atau Nabung Saham BRI?

Keuangan Negara Indonesia

Keuangan Negara Indonesia

Keuangan Negara provides the latest economic, business, e-commerce, start-up, stock market, financial and all entrepeneur news from around Indonesia.

Next Post

Pilih Mana? Nabung Di Deposito atau Nabung Saham BRI?

Discussion about this post

Stay Connected

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Gaji Terusan

2018-04-26

Siklus Anggaran

2018-04-26

Menu-menu pada Aplikasi OM-SPAN

2018-04-26

Laporan Operasional

2018-04-26

Kenapa Anda Baru Ribut Soal Utang Indonesia Sekarang? 42 Tahun Anda Kemana?

0

Jokowi Targetkan Kemudahan Berbisnis 40 Besar Dunia Tahun 2019

0

Presiden Jokowi: APBN-P 2017, Prioritaskan Program Yang Berdampak Langsung Bagi Masyarakat

0

Menkeu: Capai Target Sekaligus Jaga Iklim Bisnis

0

Kemenkeu Sebut Program Tapera Bisa Diikuti Peserta yang Punya Rumah

2021-06-30

Ramalan BI soal Tapering Off The Fed dan Siasat Mengantisipasinya

2021-06-30

OJK Pastikan Pinjol Legal Tidak Bisa Akses Kontak dan Galeri HP Debitur

2021-06-30

SKK Migas: Tujuh Proyek Hulu Migas Senilai Rp 21,12 Triliun Rampung

2021-06-30

Recent News

Kemenkeu Sebut Program Tapera Bisa Diikuti Peserta yang Punya Rumah

2021-06-30

Ramalan BI soal Tapering Off The Fed dan Siasat Mengantisipasinya

2021-06-30

OJK Pastikan Pinjol Legal Tidak Bisa Akses Kontak dan Galeri HP Debitur

2021-06-30

SKK Migas: Tujuh Proyek Hulu Migas Senilai Rp 21,12 Triliun Rampung

2021-06-30

Tentang Keuangan Negara

Keuangan Negara menyajikan berita terbaru keuangan negara, ekonomi, bisnis, e-commerce, start-up, finansial, dan entrepreneur yang bersumber dari berbagai situs dan narasumber resmi

Follow Us

Menjadi Penulis

Keuangan Negara membuka kesempatan kepada siapapun dengan latar belakang apapun untuk bergabung menjadi kontributor.

Bagi yang ingin bergabung menulis, kirimkan contoh artikelnya ke email [email protected]

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan kunjungi halaman berikut ini.

Telusuri Berdasarkan Kategori

  • Artikel
  • Bisnis
  • BUMN & BUMD
  • Daerah
  • Daftar
  • Dasar Pengetahuan
  • E-commerce
  • Ekonomi
  • Finansial
  • Hot News
  • Hukum
  • Internasional
  • Investasi
  • Nasional
  • Pemeriksaan
  • Pengadilan
  • Tanya & Jawab
  • Tentang Kami
  • Menjadi Penulis
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami
  • Advertising

© 2017 Keuangan Negara

No Result
View All Result
  • Hot News
  • Internasional
  • Nasional
  • Daerah
  • BUMN & BUMD
  • Ekonomi
    • Bisnis
    • E-commerce
    • Finansial
  • Hukum
    • Daftar
    • Pemeriksaan
    • Pengadilan
  • Investasi
  • Dasar Pengetahuan
  • Login
  • Sign Up

© 2017 Keuangan Negara

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Sign Up with Facebook
Sign Up with Google
OR

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In